Kalau kunci biasa diibaratkan sebagai penjaga pintu, maka kunci pintu Fortress adalah “bodyguard pribadi” yang tidak akan tidur, tidak akan lengah, serta siap menjadi satpam digital rumah Anda selama 1×24 jam penuh.
Dari maling amatir sampai profesional pasti akan kesulitan menjebol rumah Anda. Karena kunci pintu Fortress dirancang sebagai pengaman yang tidak hanya sekedar kuat, melainkan terbukti tangguh di medan nyata.
Bagi yang sedang mencari model kunci pintu yang menarik, paling kuat, dan tahan lama, jangan khawatir pasalnya di sini kami akan memberikan sejumlah rekomendasinya untuk Anda. Yuk simak ulasan artikel ini sampai tuntas!
Mau tau berapa harga pintu smart door lock Fortress? Anda bisa melihatnya dalam pembahasan artikel kami sebelumnya.
Keunggulan Kunci Pintu Fortress
Kunci pintu atau smart door lock Fortress merupakan handle pintu digital yang menawarkan teknologi terkini berbasis AI untuk memberikan keamanan maksimal pada hunian Anda. Beberapa keunggulan kunci pintu Fortress adalah:
- Mendukung Face Unlock
- Memiliki Fitur Fingerprint
- Perlindungan Password dan PIN
- Bisa Terhubung dengan HP
- Tersedia RFID Card Door Lock
- Memiliki Kunci Manual
Selain memiliki banyak metode penguncian yang membuat maling kesulitan membobolnya, smart door lock Fortress juga menggunakan material aluminium alloy yang kuat, awet, dan tahan lama. Sehingga kunci pintu Fortress akan dapat bertahan hingga puluhan tahun lamanya.
Tidak cuma kuat dan tahan lama, desainnya pun sangat modern. Kunci pintu ini memiliki desain yang minimalis dengan warna hitam elegan yang cocok dipadukan dengan berbagai model pintu rumah saat ini.
Terakhir, kunci pintu Fortress memiliki tim yang dapat melayani Anda dengan cepat, tanggap, dan tentunya tetap ramah. Tak heran jika Fortress telah menjadi merk kunci pintu terbaik yang telah berpengalaman selama lebih dari 20 tahun di bidangnya.
Rekomendasi Model Kunci Pintu Fortress Terbaik
Di bawah ini kami akan merekomendasikan beberapa model kunci pintu Fortress terbaru yang bisa Anda jadikan inspirasi untuk digunakan pada pintu rumah Anda. Penasaran seperti apa modelnya? Silahkan simak di bawah ini.
1. Smart Lock Hera

Smart lock Hera merupakan salah satu varian ekonomis dari Fortress yang bisa didapatkan dengan harga mulai Rp 1 jutaan saja. Meski begitu, fitur yang dibawakannya sangat lengkap, sudah ada 8 fitur canggih termasuk kunci fingerprint, sensor kamera, dan aplikasi mobile.
2. Smart Lock Odin

Tipe Odin termasuk ke dalam signature series Fortress, memiliki 3 fitur lebih banyak dibandingkan tipe Hera. Desainnya pun lebih modern, sehingga sangat layak dijadikan handle pintu untuk rumah modern masa kini.
3. Smart Lock Titan

Jika Anda mencari handle pintu berkualitas dan fitur premium, maka Anda dapat menemukannya pada tipe Titan. Smart door lock Titan menjadi pilihan kunci pintu Fortress premium yang hadir dengan 12 fitur canggih untuk mengamankan rumah Anda.
Mau tau bagaimana cara ganti password smart door lock? Anda bisa mengikuti panduan yang kami sajikn dalam pembahasan artikel kami sebelumnya.
Kesimpulan
Itu dia alasan kenapa Anda perlu menggunakan kunci pintu Fortress dan beberapa rekomendasi model smart door lock Fortress yang akan membuat rumah Anda menjadi lebih aman. Bahkan sekalipun Anda lupa mengunci pintu ketika sudah di luar kota, Anda bisa memantaunya melalui aplikasi mobile.
Produk-produk Fortress dirancang dengan baik untuk memberikan kenyamanan kepadaa pelanggan supaya barang berharga dan keluarga di rumah tetap terlindungi sampai kapanpun. Seperti memiliki satpam yang berjaga selama 1×24 jam tanpa istirahat!
Ingin memiliki kunci pintu Fortress untuk mengamankan rumah Anda? Silahkan hubungi nomor WhatsApp di bawah ini untuk mendapat informasi lengkap seputar katalog, harga, dan motif yang tersedia.




